Tim Pegampuan TB RSUP Persahabatan ke RSPG Cisarua

 Home / Berita /Tim Pegampuan TB RSUP Persahabatan ke RSPG Cisarua
Tim Pegampuan TB RSUP Persahabatan ke RSPG Cisarua

Tim Pegampuan TB RSUP Persahabatan ke RSPG Cisarua

Jumat, 10 Maret 2023 bertempat di Gedung Pendawa RS Paru Dr. M. Goenawan. P Cisarua pada pukul 09.00 WIB telah dilaksanakan acara  Penandatangan PKS terkait Pengampuan Tuberkulosis (TB).

 

Diawali pembukaan oleh Direktur Medik, Keperawatan dan Penunjang RS Paru dr. M. Goenawan. P dr . Alvin Kosasih Sp.P (K), MKM

 

Selanjutnya sambutan dari Direktur Utama RS Paru dr. M. Goenawan. P Cisarua dr . Ida Bagus Sila Wiweka Sp.P (K), MARS kemudian sambutan oleh Direktur Utama RSUP Persahabatan Prof.DR.dr. Agus Dwi Susanto, Sp. P(K), FISR, FAPSR

 

 Acara dihadiri oleh :

1. Direktur Utama RSUP Persahabatan

Prof. DR. dr. Agus Dwi Susanto, Sp.P(K), FISR,FAPSR

2. Direktur Utama RS Paru dr. M. Goenawan. P

dr . Ida Bagus Sila Wiweka Sp.P (K), MARS

3. Direktur Pelayanan Medik, Keperawatan dan Penunjang RS Paru dr. M. Goenawan. P

dr . Alvin Kosasih Sp.P (K), MKM

 4. Substansi Koordinator Hukor RSUP Persahabatan

 Wahyu Apriyanto, SH

5. Tim Pengampuan TB RSUP Persahabatan

dr. Riyadi , Sp. P(K)

6. Tim RS Paru dr. M. Goenawan. P

 

Setelah itu sesi Tanda Tangan PKS dan pemberian Plakat serta photo bersama.

 

#Hukormas